THE MAZE RUNNER (2014)


JUDUL : THE MAZE RUNNER
TAHUN : 2014
GENRE : ACTION
SUTRADARA : Wes Ball
PEMAIN : Dylan O'Brien, Kaya Scodelario, Will Poulter
IMDB : https://www.imdb.com/title/tt1790864/
REVIEW :
Setelah The Hunger Games, mulailah bermunculan satu per satu film Young Adult adaptasi novel dengan tema dan latar yang berbeda-beda. Sedikit yang membuat The Maze Runner lebih unggul adalah kelugasannya dalam bercerita. Tak perlu berbelit-belit, langsung masuk ke intinya. Selain bermodalkan para pemain rupawan, ia juga cukup berhasil menjaga tensi film hingga akhir. Sebuah awal dari trilogi yang cukup menjanjikan.

RATE : 3.5/5.0

Komentar