SCARY STORIES TO TELL IN THE DARK (2019)



JUDUL : SCARY STORIES TO TELL IN THE DARK
TAHUN : 2019
GENRE : HORROR
SUTRADARA : André Øvredal
PEMAIN : Zoe Margaret Colletti, Michael Garza
IMDB : https://www.imdb.com/title/tt3387520/
REVIEW :

Mungkin Scary Stories tidak melampaui batas keseraman Jane Doe. Øvredal terlalu bermain aman dengan lingkup cerita anak nakal yang melanggar aturan lalu diteror satu per satu. Yang menyenangkan di sini hanyalah daya imajinasi horor fantasi sang produser, Guillermo del Toro yang mampu menciptakan monster mengerikan di sepanjang filmnya.


RATE : 3.0/5.0

Komentar